Kesan dan Pesan

Menurut saya dulunya PLH itu yang benarnya langsung mempraktek-kan contohnya bagaimana cara pembuatan kertas olahan, namun setelah diajarkan oleh abi, saya akhirnya sadari PLH itu juga bisa melalui materi yang berkaitan dengan lingkungan. Namun kalau materi terus-terusan dan tanpa adanya praktek. Hal itu rasanya kurang komplit dan jenuh mempelajari PLH. Namun sebelumnya saya ingin mengucapkan terimakasih kepada guru pembimbing saya dalam pembuatan blog ini yakni abi Oan Hasanuddin. Berkat beliau ,blog ini tercipta semana mestinya yang berisi berbagai materi tentang lingkungan hidup.
Selain itu, kalau lagi belajar PLH abi sering berbagi motivasi tentang cerita pengalaman abi atau tentang usaha abi dibidang kesehatan. Abi guru yang merangkap pengusaha dibidang kesehatan. Abi juga pernah bercerita tentang cita cita usahanya di beberapa tahun kedepan.Dari cerita-cerita abi, abi telah memberikan suatu motivasi, inspirasi kepada kami bahwa kami bisa jika kami mau dan selalu berusaha.
Terima kasih abi atas tugasnya, atas ilmunya, atas ceritanya. Dan semoga cita-cita abi untuk kedepannya akan diridahai Allah. Amiin